Bawaslu Kabupaten Pemalang Ikuti Rapat Koordinasi Tahapan Pendaftaran dan Verifikasi Partai Politik Peserta Pemilihan Umum Tahun 2024
|
Pemalang - Halo #SahabatBawaslu Pimpinan Bawaslu Kabupaten Pemalang, Abdul Maksus, S.Pd.I Koordiv Pengawasan dan Hubal mengikuti Rapat Koordinasi Tahapan Pendaftaran dan Verifikasi Partai Politik Peserta Pemilihan Umum Tahun 2024 yang diselenggarakan KPU Kabupaten Pemalang di Hotel Winner Premiere pada Kamis (28/07/2022).
.
.
.
#Bawaslu
#BawasluJateng
#BawasluPemalang
#KPUPemalang
#AyoAwasiBersama
#BawasluBerkolaborasi
#PemiluSerentak2024
Tag
BERITA
GALERI